Prediksi Eibar Vs Cadiz 31 Oktober 2020
Laga seru akan mempertemukan Eibar menghadapi Cadiz dalam lanjutan kompetisi La Liga pekan ke-8 di Venue Estadio Municipal de Ipurúa (Eibar), 31 Oktober 2020 kick off 03:00 Wib.
Eibar saat ini berada di peringkat ke-11 klasmen La Liga dengan meraih 8 poin dari 7 laga yang telah dilewati. penampilan Eibar di beberapa laga terakhirnya cukup baik dan di laga terakhirnya mereka sukses mengalahkan Sevilla dengan skor 0-1.
Cadiz sendiri saat ini berada di peringkat ke-6 klasmen sementara dengan mengoleksi 11 poin dari 7 laga yang telah di lalui. perform cadiz sangar baik di beberapa laga terakhirnya bahkan mereka sukses mengalahkan Real Madrid dengan skor 0-1.
Jika di lihat dari beberapa pertemuan kedua tim, Eibar masih lebih unggul dari Cadiz. diperkirakan Eibar akan meraih kemenangan di laga kandangnya malam ini.
Head To Head Eibar Vs Cadiz :
09/03/08 SEDEibar 1 – 0 Cádiz
07/10/07 SEDCádiz 1 – 2 Eibar
30/01/05 SEDCádiz 1 – 2 Eibar
28/08/04 SEDEibar 2 – 1 Cádiz
09/05/04 SEDEibar 0 – 1 Cádiz
5 Pertandingan Terakhir Eibar :
27/09/20 LAL Eibar 1 -2 Athletic Club
01/10/20 LAL Eibar 0 – 1 Elche
03/10/20 LAL Real Valladolid 1 – 2 Eibar
18/10/20 LAL Eibar 0 – 0 Osasuna
24/10/20 LAL Sevilla 0 – 1 Eibar
5 Pertandingan Terakhir Cadiz :
27/09/20 LAL Cádiz 1 – 3 Sevilla
02/10/20 LAL Athletic Club 0 – 1 Cádiz
04/10/20 LAL Cádiz 1 – 1 Granada
17/10/20 LAL Real Madrid 0 – 1 Cádiz
25/10/20 LAL Cádiz 0 – 0 Villarreal
Prediksi Skor Eibar ( 2 ) Vs ( 1 ) Cadiz
HDP ( 0 : 1/4 )