Prediksi Brighton VS Burnley 7 November 2020
Laga seru akan mempertemukan Brighton menghadapi Burnley dalam lanjutan kompetisi Premier League pekan ke-8 yang akan berlangsung di Venue The American Express Community Stadium, 7 November 2020 kick off 00:30 Wib.
Laga malam ini mempertemukan tim yang berada di klasmen bawah yang memperebutkan tiga poin penting bagi kedua tim. Brighton saat ini berada di peringkat ke-16 dengan memperoleh 5 poin dan Burnley sendiri berada di peringkat ke-20 hanya mengoleksi satu poin.
Kedua tim sama – sama membutuhkan kemenangan untuk bisa memperbaiki posisi mereka di klasmen Premier league. performa kedua tim sampai saat ini tidak berbeda jauh dan masih belum bisa menemukan performa terbaik mereka.
Jika dilihat dari beberapa pertemuan kedua tim dan performa tim saat ini, Brighton lebih di unggulkan untuk meraih kemenangan di laga malam ini.
Head To Head Brighton VS Burnley:
26/07/20 PRL Burnley 1 – 2 Brighton & Hove Albion
14/09/19 PRL Brighton & Hove Albion 1 – 1 Burnley
10/02/19 PRL Brighton & Hove Albion 1 – 3 Burnley
08/12/18 PRL Burnley 1 – 0 Brighton & Hove Albion
28/04/18 PRL Burnley 0 – 0 Brighton & Hove Albion
Lima Pertandingan Terakhir Brighton:
01/10/20 LEC Brighton & Hove Albion 0 – 3 Manchester United
03/10/20 PRL Everton 4 – 2 Brighton & Hove Albion
18/10/20 PRL Crystal Palace 1 – 1 Brighton & Hove Albion
27/10/20 PRL Brighton & Hove Albion 1 – 1 West Bromwich Albion
02/11/20 PRL Tottenham Hotspur 2 – 1 Brighton & Hove Albion
Lima Pertandingan Terakhir Burnley:
01/10/20 LEC Burnley 0 – 3 Manchester City
04/10/20 PRL Newcastle United 3 – 1 Burnley
19/10/20 PRL West Bromwich Albion 0 – 0 Burnley
27/10/20 PRL Burnley 0 – 1 Tottenham Hotspur
31/10/20 PRL Burnley 0 – 3 Chelsea
Prediksi Skor Brighton ( 1 ) VS ( 0 ) Burnley
HDP ( 0 : 1/2 )