Kode Biss/Biss key pada dasarnya terdiri dari 16 digit angka 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 serta huruf A,B,C,D,E,F.
Syarat penggunaan Bisskey adalah:
- Receiver parabola anda harus sudah berteknologi MPEG 2 maupun MPEG 4.
- Harus ada remot kontrol yang berfungsi dengan baik.
- Kita harus tahu kode biss key yang akan di masukkan.
- Biasanya kode biss key bisa didapatkan jika siaran bola sudah di mulai kemudian baru dimasukkan.
Berikut ini akan dijelaskan cara input kode Biss Key pada receiver parabola merk Getmecom berbagai tipe.
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom HD 5 Ethernet
Kalau acakan terdeteksi BISS
tekan tombol biru/BISS
Kalo tidak terdeteksi acakan BISS
tekan MENU > Akses Tertentu
OK >Pengaturan CA >OK >Ubah Kunci >OK>Biss >OK >Tekan
tombol hijau/Tambah
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom HD 5 Durian
Tekan Info + 1234
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom 009
Tekan Menu:
Geser tombol Volume ke kotak pengaturan. Langsung tekan OK,
Lanjut ke pengaturan Super
tekan Ok, Geser ke Bawah ada tulisan PATCH,lalu OK, Patch
Type (Biss) geser ke bawah,lalu
pilih (Patch Keylist) tekan
OK,langsung tinggal ngedit atau tambah Biss.
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom hd 009 body plastik
Pada siaran yg diacak (sudah
muncul $, jika belum muncul
silakan scan transpondernya
dulu agar muncul $) kemudian
tekan tombol biru pada remot
setelah itu masukkan biss key
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom hd 009 body besi
Untuk memunculkan menu key
silakan tekan menu, arahkan
ke setting kemudian tekan
2778, setelah muncul key
menu. Masuk ke menu edit key
tsb ikuti petunjuk di
recevernya (tiap versi
perintah berbeda)
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom Azplay
Silahkan tekan “Menu” -> Acces control -> Tekan 2778 ->
Editor key -> Constan Cw edit –
Caid/tombol merah isi 2600 ->
Servis id/tombol hijau isi sid
channel -> Prov ID kosongin ->Key/tombol biru isi bisskey 16 digit -> Exit
Untuk Hapus tombol kuning ->Untuk simpan tombol biru
Cara Memasukan Kode Biss Key Pada Receiver Parabola Getmecom HD5 Robocop
Tekan tombol Hijau >
Masukkan biss key
Tekan Tombol Hijau
Masukkan biss key
Demikian cara untuk memasukkan kode biss key pada receiver prabola merk Getmecom berbagai tipe.
Selamat Mencoba!!