/Frekuensi ELSHINTA TV & DMTV MALANG di Satelit Merah Putih (Telkom 4)

Frekuensi ELSHINTA TV & DMTV MALANG di Satelit Merah Putih (Telkom 4)

Frekuensi DMTV MALANG pindah disini

Elshinta TV adalah sebuah stasiun televisi di Indonesia. Elshinta TV memulai siaran percobaan di wilayah Jakarta sejak 24 Agustus 2005. Elshinta TV menggunakan frekuensi yang dulunya digunakan oleh Indosiar yang dialokasikan untuk daerah Jabodetabek, yaitu 35 UHF. Siaran Elshinta TV dapat diterima dengan baik di wilayah Jabodetabek, dengan menggunakan antena pemancar yang sebelumnya digunakan oleh Indosiar, di mana lokasinya berada di Joglo, Jakarta Barat. Elshinta TV memfokuskan siarannya tentang masalah-masalah sosial, budaya, dan edukasi yang terjadi di sekitar Jabodetabek khususnya DKI Jakarta.

Baca Juga  Frekuensi TV ETNIC di Parabola Satelit Merah Putih (Telkom 4)

Bagi yang menyaksikan Elshinta TV, maka sehari-harinya pemirsa tidak akan menemui acara-acara seperti sinetron dan video musik. Mayoritas acara-acara Elshinta TV adalah informasi ringan seputar dunia usaha kecil, acara varietas, kesehatan, info seputar Jakarta, budaya, dan profil daerah-daerah di Indonesia.

Satelit Telkom-4 (108 °E)
Freq 3720 H 32730 (C-Band)
MPEG-4 (DVB-S2)
(H.264) (SD) (FTA)

TAGS: